Selain Melaksanakan Pengamanan, Polres Banjar Melaksanakan Patroli Mobile ke Gereja-gereja

    Selain Melaksanakan Pengamanan, Polres Banjar Melaksanakan Patroli Mobile ke Gereja-gereja

    KOTA BANJAR - Kapolres Banjar AKBP Danny Yulianto, S.I.K., M.H. melalui Kasat Samapta Polres Banjar Iptu Asep Kusnadi melaksanakan patroli ke Gereja-gereja di wilayah Hukum Polres Banjar. (09/05/2024) 

    Pelaksanaan patroli tersebut menyasar ke Gereja-gereja yang sedang melaksanakan peribadatan Peringatan Kenaikan Yesus Kristus. 

    Terkait hal tersebut Kapolres Banjar melalui Kasat Samapta mengatakan pelaksanaan Patroli ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada jemaat yang melaksanakan peribadatan Kenaikan Yesus Kristus. 

    "Selain melaksanakan pengamanan, Kami melaksanakan patroli secara mobile ke Gereja-gereja sebagai komitmen Kepolisian untuk memberikan rasa aman dan nyaman serta memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat, khusus umat Nasrani yang sedang melaksanakan peringatan Kenaikan Yesus Kristus, " Ucapnya.

    banjar
    Kota Banjar

    Kota Banjar

    Artikel Sebelumnya

    Sat Reskrim Polres Banjar Berhasil Amankan...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman dan Nyaman Saat Beribadah,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Kapolsek Langensari Pimpin Pengamanan Gereja GPDI dalam Rangka Peringatan Kenaikan Yesus Kristus
    Unit Samapta Polsek Purwaharja Sambangi Tempat Rawan Kamtibmas, di malam hari
    Dalam Rangka Ops Keselamatan Lodaya 2024, Sat Lantas Polres Banjar Melaksanakan Pengaturan dan Imbauan
    Antisipasi Stunting, Kapolres bersama Wali Kota dan Bhayangkari Cabang Banjar Kunjungi Puskesmas 2 Purwaharja 
    Berikan Rasa Aman dan Nyaman Saat Beribadah, Polres Banjar Melaksanakan Sterilisasi di Seluruh Gereja di Kota Banjar
    Kapolsek Langensari Pimpin Pengamanan Gereja GPDI dalam Rangka Peringatan Kenaikan Yesus Kristus
    Bhabinkamtibmas Polsek Banjar Imbau Warga Agar Tidak Nongkrong di Area Stasiun Kereta karena Ancam Keselamatan 
    Patroli Polsek Banjar Berikan imbauan Pada Petugas Parkir Waspada Aksi Curanmor
    Maksimalkan pelayanan prima Sat Lantas Polsek Pataruman Lakukan Gatur Pagi di perempatan Pasar Banjar
    Dalam Rangka Ops Keselamatan Lodaya 2024, Sat Lantas Polres Banjar Melaksanakan Pengaturan dan Imbauan
    Bersinergi Tribina Desa Cibeurem kompak sambangi warga Dalam rangka jaga kondusifitas Kamtibmas Lingkungan
    Bhabikamtibmas Desa Karyamukti Silaturahmi dengan warga
    Satuan Reskrim Polres Banjar Berhasil Menangkap Diduga Pelaku Curanmor di Acara Kudang Lumping
    Polres Banjar Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Calon Jemaah Haji Kota Banjar
    Unit Binkamsa Sat Binmas Polres Banjar Jabar melaksanakan kegiatan silaturahmi, pembinaan dan penyuluhan rutin kepada anggota Satpam yg bertugas di Gardu Induk PLN Kota Banjar

    Ikuti Kami